WONOSOBO - Perusahaan Umum (Perum) Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI) atau AirNav Indonesia menggelar festival balon udara tambat 2018 di Wonosobo, Jawa Tengah, bertajuk JAVA BALLOON FESTIVAL WONOSOBO 2018.